Sistem kandang closed house adalah teknologi kandang modern yang dirancang untuk mengontrol lingkungan kandang secara optimal. Sistem ini memungkinkan peternak untuk mengatur suhu, kelembapan, kecepatan angin, dan komponen peralatan dengan lebih baik. Penerapan sistem closed house pada kandang pullet petelur
Pengobatan Tepat untuk Coryza
Bapak Sofil Mubarok – by email Ayam saya terkena snot/coryza, sudah diberi injeksi antibiotik Vet Strep dan Injekvit B-plex tetapi belum sembuh. Kasus sudah berjalan sekitar 7 hari dengan kematian mencapai 70 ekor. Bagamana penanganan terhadap kasus tersebut? Jawab: Infectious
Dampak Antinutrisi terhadap Performa Ayam
Kebutuhan nutrisi ayam idealnya tidak hanya berdasarkan perhitungan dalam formulasi pakan. Selain itu, perlu memperhatikan aspek lainnya seperti pencernaan dan penyerapan nutrisi. Salah satu faktor yang menghambat pencernaan dan penyerapan nutrisi adanya kandungan antinutrisi dalam pakan. Komposisi pakan unggas sekitar
Berikan Pakan Kucing Bernutrisi dan Berkualitas
Salah satu poin kesejahteraan hewan yang perlu didapat oleh kucing sebagai hewan peliharaan adalah bebas dari rasa lapar dan haus. Hal tersebut dapat terpenuhi dengan pemberian pakan dan air minum. Lalu apakah sekedar tersedianya pakan dan air minum saja cukup
Tingkatkan Kesehatan Ternak di Tengah Tantangan Penyakit
Kesehatan ternak merupakan salah satu faktor dalam usaha peternakan yang penting diperhatikan. Gangguan kesehatan pada ternak dapat disebabkan oleh dua faktor, yaitu faktor infeksius seperti bakteri, virus, protozoa, dan parasit, serta faktor non infeksius seperti manajemen pemeliharaan maupun lingkungan. Munculnya
Kerusakan Pakan Selama Masa Penyimpanan
Pakan berkualitas menjadi faktor penting yang menentukan performa ayam. Pakan berkualitas ini perlu dijaga mulai dari proses formulasi, pencampuran, penyimpanan sampai dikonsumsi oleh ayam. Penyimpanan pakan yang baik akan mempertahankan kualitas atau kandungan nutrisi yang terkandung di dalamnya. Penyimpanan pakan