Kiprah Medion sebagai perusahaan produsen vaksin, obat-obatan, dan peralatan peternakan sudah tidak perlu diragukan lagi. Telah 45 tahun, perusahaan asal Bandung tersebut melayani peternak baik di seluruh Indonesia, maupun di lebih dari 20 negara di Asia & Afrika. Komitmennya dalam
Medion Berpartisipasi dalam Edukasi Internasional
Unggas adalah salah satu jenis ternak yang diminati di seluruh dunia. Kesehatan dan produktivitas unggas perlu diperhatikan agar menjadi sumber makanan yang sehat dan cukup untuk masyarakat di seluruh dunia. Oleh karena itu, American Association of Avian Patologists (AAAP) bekerja
Medion Banjir Ucapan HUT ke-45 dari Peternak
Medion memperingati perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) yang ke-45 pada Selasa, 1 Juni 2021. Bukan hanya Medion yang berbahagia, namun para peternak Indonesia juga mengucapkan selamat, doa, dan harapan untuk perusahaan produsen vaksin, obat-obatan, dan peralatan peternakan asal Bandung ini.
Medion Menjadi Pembicara Dalam Konferensi Vaksin Hewan Internasional
Pada tanggal 25 Februari 2021 lalu, Medion berpartisipasi menjadi pembicara dalam sebuah konferensi internasional yang mengangkat topik mengenai vaksin hewan. Konferensi tersebut bertajuk International Veterinary Vaccinology Network (IVVN) Conference 2020, yang seharusnya dilaksanakan pada tahun 2020 lalu di Hotel Melia,
Medion Tambah Fasilitas Uji Laboratorium
Jonas Jahja dan Amalia Jonas saat memberikan sambutan Foto bersama di depan fasilitas laboratorium baru Kualitas vaksin dan juga obat-obatan hewan perlu didukung dengan adanya pengujian laboratorium yang mumpuni. Begitu pula dengan yang dilakukan Medion. Perusahaan vaksin dan obat hewan
Tetap Mengedukasi di Masa Pandemi
Medion sebagai salah satu perusahaan produsen obat-obatan, vaksin, dan peralatan peternakan selalu konsisten dalam memberikan edukasi mengenai dunia peternakan. Sebagai salah satu wujud komitmen tersebut, Medion telah melaksanakan kegiatan-kegiatan edukatif salah satunya program Kampanye Makan Telur. Masa pandemi COVID-19 pun
Medion Terima Kunjungan dari Kemenristek RI
Pada tanggal 4 November 2020, Medion mendapat kunjungan dari Kementerian Riset & Teknologi RI / Badan Riset dan Inovasi Nasional (Kemenristek/BRIN) yang diwakili oleh Tim Ristek dari Kemenristek/BRIN & Badan Pengkajian dan Penerapan Teknologi (BPPT). Selain bermaksud untuk mengembalikan alat
Medinnovation, Kompetisi Inovatif
Medion secara rutin mengadakan kompetisi pelajar dan mahasiswa. Kompetisi tersebut dinamakan Medinnovation yang bertujuan untuk menyediakan wadah bagi siswa dan mahasiswa, agar dapat mengembangkan kompetensinya terkait inovasi. Khususnya terkait teknologi industri dalam sektor peternakan, yang bisa diaplikasikan di dunia industri.
Mengedukasi Tanpa Kenal Hambatan
Medion, perusahaan produsen obat-obatan, vaksin, dan peralatan peternakan asal Bandung, selalu konsisten dalam memberikan edukasi mengenai dunia peternakan. Perusahaan yang baru saja meluncurkan visi dan misinya pada tanggal 1 Juni 2020, berkomitmen untuk terus memberikan nilai tambah pada seluruh pemangku
Kerja Sama Medion dan Pacific GeneTech Kembangkan Adjuvant “Hercules”
Bertepatan dengan 44 tahun Medion pada 1 Juni 2020 lalu, Medion berkomitmen untuk terus berinovasi memproduksi berbagai macam produk berkualitas tinggi dan memberikan pelayanan terbaik bagi industri peternakan Indonesia maupun dunia. Baru-baru ini, Medion bekerjasama dengan Pacific GeneTech sebuah perusahaan