Medion sebagai perusahaan kesehatan hewan aktif memberikan edukasi untuk lebih mengenal dunia peternakan, salah satunya mengenai industri farmasi veteriner. Kegiatan ini diwujudkan dalam kunjungan gabungan mahasiswa jurusan farmasi ke pabrik Medion, Cimareme, Padalarang pada Rabu, 11 Oktober 2023. Sebanyak 32
Medion Berpartisipasi dalam International Poultry Expo 2023
Medion sebagai perusahaan yang terus melakukan ekspansi secara aktif berpartisipasi dalam pameran di berbagai negara, salah satunya IPEX 2023. Ini merupakan partisipasi ke-7 sebagai exhibitors dalam International Poultry Expo yang telah diselenggarakan sejak tahun 1998. International Poultry Expo (IPEX) 2023
Medion Gelar Seminar Pengendalian ND & Gumboro di Pakistan
Tidak hanya skala nasional, Medion juga rutin memberikan edukasi pada skala global. Salah satunya melalui rangkaian program seminar di Pakistan. Kegiatan dimulai sejak tanggal 11 hingga 20 September 2023 dan berlangsung di 8 kota, yaitu Hyderabad, Karachi, Sahiwal, Multan, Rahim
Medion Bangun Kepedulian Sesama dengan Donor Darah
Menurut Organisasi Kesehatan Dunia (WHO), standar pemenuhan kebutuhan kantong darah di setiap negara idealnya adalah 2% dari jumlah penduduknya. Dengan jumlah total penduduk Indonesia yang mencapai 278,69 juta jiwa, maka dibutuhkan 5,57 juta kantong darah setiap tahunnya. Sebagai wujud program
Medion Raih Penghargaan Indo Livestock Innovation Award 2023
Pada acara pembukaan Indo Livestock Expo & Forum 2023 di Grand City Convex, Surabaya, Indonesia, Medion sebagai perusahaan yang memproduksi produk kesehatan ternak, berhasil meraih penghargaan Indo Livestock Innovation Award 2023. Acara ini diselenggarakan oleh Yayasan Pengembangan Peternakan Indonesia (YAPPI)
HUT ke-47, Medion Luncurkan Buku Pedoman Beternak Layer Modern
Dalam rangka Hari Ulang Tahun yang ke-47, Medion luncurkan buku ke-5 yang berjudul “Pedoman Beternak Layer Modern (PBLM)” pada Rabu, 31 April 2023. Peluncuran buku ini dikemas dalam sebuah kegiatan Bedah Buku secara virtual melalui live streaming di akun Youtube,
Medion Berikan Edukasi Penyakit Ternak Terkini pada Peternak di Sukabumi
Tantangan demi tantangan semakin gencar melanda hewan ternak di Indonesia. Peternak membutuhkan pemahaman yang benar dan mumpuni agar dapat menyikapi tantangan tersebut dengan bijak. Oleh karena itu, Medion memberikan seminar edukasi untuk para peternak yang diselenggarakan pada Selasa, 16 Mei